Dalam beberapa permainan olahraga, balapan mobil dan motor, serta arcade, ada kemungkinan untuk melakukan berbagai trik. Ini bisa menjadi sebagai tambahan dalam proses permainan, maupun sebagai tujuan utamanya.